Penulis: sulus
-
JUMAT RELIGI UNTUK MEMBENTUK KARAKTER SIWA SKANELA TA’DZIMUL ILMI WA AHLIHI
Agenda rutinitas dan pembiasaan religi yang dilaksanakan di SMK Negeri 1 Klabang pada setiap bulannya bertepatan pada hari jumat umanis, merupakan salah satu program kesiswaan berkolaborasi dengan guru PABP (Pendidikan...